Sabtu, April 20, 2024

PENINGKATAN PRODUKSI DAN PRODUKTIFITAS HASIL PERTANIAN DI KABUPATEN SIJUNJUNG

Ir.Ronaldi selaku Kepala Dinas Pertanian Kabupaten sijunjung tadi pagi membuka secara resmi acara sosialisasi Pupuk Orgnik Cair. bertempat di Ruang pertemuan Dinas Pekerjan Umum dan penataan Ruang Kabupaten Sijunjung, kegiatan yang dimulai dari jam 9.00 wib ini di hadiri lebih dari 130 peserta yang dihadiri Pimpinan OPD se Kabupaten sijunjung, kepala UPTD-BPP, Kordiator PHP dan PPOP,Distributor Kios-Kios pengecer pupuk juga dihadiri oleh Pemuda Tani yang ada di Kabupaten Sijunjung.

Kegiatan yang dilaksanakan Dinas pertanian kerja sama dengan perusahaan pupuk Hayati Organik Cair Maksiplus ini, dilaksanakan dalam rangka peningkatan produksi dan Produktifitas hasil pertanian di kabupaten Sijunjung untuk ekonomi kerakyatan.

Dalam Sambutannya Ir.Ronaldi berharap nantinya dengan pemakaian Pupuk Hayati Organik Car ini kedepan hendaknya dapat mewujudkan ketahanan pengan nasional.karena sijunjung mempunyai potensi untuk itu. baik dari segi pertanian perkebunan peternakan dan perikanan hasil dapat lebih meningkat,ditambahkan Karena10 rb Hektar sawah dan 15rb hektar sawit serta potensi perikanan yang ada sekarang belum bisa menhasilkan dan produksi secara masimal

Dalam paparanya SALES APRILIANTO Selaku pimpin gerakan Maksi Plus diseluruh Indonesia tadi pagi menyampaikan keunggulan dari produk MaxiGrow (MG1) adalah Pupuk Hayati Cair teknologi Hayati karya anak bangsa dalm rangka mengerakan ekonomi kerakyatan. Dan pupuk yang ramah lingkungan dengan teknolgi Bioferrtilzer.yang secara unik mampu menghimpun sejumlah Mikroba yag bekerja untuk penyedian Hara makro dan Mikro serta dalam jangka panjang yang dapat mempengaruhi kesuburan tanah sehingga bisa meningkatkan hasil pertnian khususnya di kabupaten sijunjung baik tanaman Padi,jgung,Kedelai coklat mupun hasil pertanian yang lain. Selain itu MaxiGrow(MG1) ini merupakan Probiotik yang mengandung Lactobacillus sp.yang membantu proses pencernaan makanan dalam usus dan Mikroba Selulotik yang membantu proses perombakan selulose menjdi bentuk rantai glukosa yng lebih sederhan sehingga akan lebih mudah dicerna oleh ternak yang dibudidayakan sehingg begitu bermamfaat buat peternakan dan perikanan.Baik untuk pengemukan sapi,Ayam maupun untuk Budi daya Lele,Gurami atau yang lainnya.Sijunjung.muharis_kominfo@sijunjung.go.id

 

Related Articles

- Kepala Daerah -spot_img

Latest Articles